1
Sep 2023
17
Aug 2023
Semarak HUT RI ke 78 dan HUT Pramuka ke 62 di SMAN 99 Jakarta
Kemeriahan terasa di lingkungan SMAN 99 Jakarta pada hari Rabu, 16 Agustus 2023. Selepas melaksanakan senam pagi bersama, berbagai lomba diselenggarakan dalam rangka menyambut HUT RI ke 78 sekaligus HUT Pramuka ke 62. Peserta lomba diikuti oleh seluruh warga sekolah, yaitu peserta didik, guru dan karyawan SMA Negeri 99 Jakarta. Lomba yang di adakan diantaranya adalah lomba makan kerupuk, topi...
17
Aug 2023
Sosialisasi Program Sekolah Kepada Orang Tua / Wali Peserta Didik Tahun Ajaran 2023/2024
Dalam rangka silaturahmi dan membangun bersama serta sinergi yang baik antara Manajemen Sekolah, Pengurus Komite dan orang tua / wali peserta didik, telah terlaksana sosialisasi program kerja SMA Negeri 99 Jakarta. Pada kesempatan terebut disampaikan program-program sekolah dari setiap bidang yaitu bidang Kurikulum, bidang Kesiswaan, bidang Sarana Prasarana dan Humas, serta pemaparan dari Bimbingan Konseling (BK) Pertemuan orang tua /...
3
Aug 2023
0
HIDUPKAN DEMOKRASI DI SMAN 99 JAKARTA DENGAN PILKATOM
SMA Negeri 99 Jakarta menggelar pesta demokrasi sekolah dengan menyelenggarakan pemilihan Ketua OSIS dan MPK periode Tahun 2023/2024 pada hari Rabu, 2 Agustus 2023. Proses demokrasi dimulai dengan kegiatan orasi dari masing-masing calon yang terdiri dari 3 orang peserta didik yaitu, Livia Putri kelas XI – A, Muhammad Arbie Kelas XI – F dan Alkadiena Syiam kelas XI-C, yang dilakukan...
24
Jul 2023
0
Fiber Goes To School
SMA Negeri 99 Jakarta kedatangan Fiber goes to school dari Universitas Veteran Nasional pada hari ini (Senin, 24 Juli 2023). Bertempat di aula Masjid Darussalam SMAN 99 Jakarta, tim Fiber goes to school mensosialisasikan bagaimana cara memproduksi sebuah film pendek. Tujuan dari acara ini diselenggarakan adalah mengenalkan dunia perfilm-an kepada generasi muda khususnya kelas X, dengan memperkenalkan berbagai macam jobdesk...
18
Jul 2023
0
Dua Orang Peserta Didik SMAN 99 Jakarta Kembali dari Pertukaran Pelajar
Senin, 17 Juli 2023, SMA Negeri 99 Jakarta melaksanakan upacara bendera pertama di tahun ajaran 2023/2024. Upacara bendera berlangsung dengan tertib dan khidmat. Ibu Evadahlia, S.Pd. selaku Pembina upacara menyampaikan amanat dari bapak kepala SMAN 99 Jakarta, Drs. Suyanto, M.M. tentang pentingnya disiplin diri dalam melakukan seluruh kegiatan. Selepas upacara bendera, terdapat beberapa pengumuman yang disampaikan. Yang pertama yaitu dua...